GIS
Membuat Kontur Peta Orienteering Dari DEMNAS
Kontur adalah garis khayal untuk menggambarkan semua titik yang mempunyai ketinggian yang sama. Setiap kelipatan 5 terdapat kontur indeks yang diberi garis lebih tebal dan dicantumkan nilai ketinggian. Simbol kontur dalam peta orienteering ISOM adalah simbol no 101 untuk kontur interval dan simbol no. 102 untuk kontur indeks. Interval kontur Read more…